Header Ads

BIKA (PT. Binakarya Jaya Abadi Tbk)








Sumber : Youtube yang diupload oleh Binakarya Group


Analisa Fundamental Saham BIKA


Tgl penulisan artikel : 3 Mei 2017

Saham PT. Binakarya Jaya Abadi Tbk adalah perusahaan yang bergerak di bidang properti.

Laporan keuangan yang dapat dilihat pada hari ini adalah laporan keuangan Q1 2017
Berikut hasil analisa fundamental saham BIKA posisi Q1 2017


Analisa Fundamental Growth Investing


Analisa revenue growth tahun 2011 - 2016




YearRevenue
201118,439
20122,919
2013746,650
2014957,415
20151,013,950
2016631,183
2016 / 20113423.0869%
Average Growth102.71%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini bagus dari segi revenue growth) 
Note Penulis : Turun tapi baru 1 x dianggap masih bagus


Analisa earning growth tahun 2011 - 2016





YearEarning
2011-3,336
2012-7,930
201385,299
2014170,315
201575,080
2016-80,286
2016 / 20112406.6547%
Average Growth88.92%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini kurang bagus dari segi earning growth).
Note Penulis : Turun 2 tahun berturut - turut

Analisa equity growth  tahun 2011 - 2016





YearEquity
201132,860
201224,930
2013217,587
2014376,770
2015666,794
2016669,461
2016 / 20112037.3128%
Average Growth82.73%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini bagus dari segi equity growth)

Analisa stock price growth tahun 2011 - 2016







YearPrice
2011
2012
2013
2014
20151,905
2016470
2016 / 20150.24671916
Average Growth-75.33%

Indikator fundamental kenaikan rata - rata 15% dalam 10 Tahun
(Rasio ini kurang bagus dari segi price growth)
Note penulis : Perusahaan baru IPO 14 Juli 2015



Analisa average ROE Tahun 2011 - 2016


ROE
YearLaba BersihEquityROE
2011-3,33632,860-10.15%
2012-7,93024,930-31.81%
201385,299217,58739.20%
2014170,315376,77045.20%
201575,080666,79411.26%
2016-80,286669,461-11.99%
Total42%
Average / year6.95%


(Indikator Fundamental Kenaikan Average ROE 15% dalam 10 Tahun) 
(Rasio ini kurang bagus dari segi Average ROE).


Analisa Growth Investing
NoIndikatorHasil
1Revenue GrowthKurang Bagus
2Earning GrowthBagus
3Equity GrowthBagus
4Stock Price GrowthKurang Bagus
5RoE Kurang Bagus
Total Score40

Melalui analisa fundamental growth investing saham ini dari 5 Poin Penting
Nilai kesehatan fundamental growth investing untuk saham ini adalah 40%



Analisa Fundamental Value Investing


Dividen 
Perusahaan ini belum pernah membagikan Dividen 

  
P/E
Harga saat menulis adalah 400
Earning Q1 2017 adalah (2.15)
Maka P/E = -  --> Rasio ini kurang bagus karena seharusnya P/E < 15)



PBV
Ekuitasnya adalah 661,575,620,251,-
Dengan jumlah saham yang beredar adalah 592,280,000,-
Maka nilai buku perusahaan adalah Rp. 1,117,- 
PBV adalah 0.36,-.
(Rasio ini bagus karena seharusnya PBV < 1.5)


Working Capital 
Asset  Lancar =                   1,829,029,059,122,-
Utang Lancar =                      596,788,399,257,-
(Rasio ini bagus karena seharusnya Asset Lancar > 2 x Utang Lancar)



Debt to Equity Rasio 
Total Equity        =              661,575,620,251,-
Total Utang         =            1,820,220,806,062,-
(Rasio ini kurang bagus karena seharusnya Total Equity > Total Utang)



Analisa Value Investing
NoIndikatorHasil
1DevidenKurang Bagus
2P/EKurang Bagus
3PBVBagus
4Working CapitalBagus
5Debt to EquityKurang Bagus
Total Score40

Melalui analisa fundamental value investing saham ini dari 5 Poin Penting
Nilai kesehatan fundamental value investing untuk saham ini adalah 40%


Nilai kesehatan fundamental gabungan untuk saham ini adalah 40%
Bagi yang ada input atau masukan boleh beli Komentar ya.


Untuk Analisis  Saham BIKA Versi 2 Bisa Dilihat Disini
BIKA (2018 Q1) VERSI 2.0


(Analisis Fundamental? Kita percaya suatu saat nanti sebuah Perusahaan nilai sahamnya pasti akan kembali kepada nilai perusahaan sesungguhnya sesuai dengan laporan keuangan perusahaan yang sebenarnya)


Salam,
Krisantus

No comments